Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Kota Tangerang Selatan 3008 kembali lakukan bakti sosial berupa pembagian masker, penyemprotan disinfektan, dan juga membagikan hand sanitizer kepada warga Rawa Macek, RW : 03 kelurahan Ciater, Serpong, Tangsel.
Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Kota Tangerang Selatan 3008 kembali lakukan bakti sosial berupa pembagian masker, penyemprotan disinfektan, dan juga membagikan hand sanitizer kepada warga Rawa Macek, RW : 03 kelurahan Ciater, Serpong, Tangsel.
Aksi peduli covid 19, sekaligus turut memperingati hari Bhayangkara ke 74, Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Tangerang Selatan lakukan aksi pencegahan dengan menyemprot permukiman di asrama brimob, markas komando batalyon A Resimen III paspelopor, Kedaung, Pamulang, Tangsel.
RAPI Tangerang Selatan turut serta dalam Apel Hari Kesiapsiagaan Bencana tahun 2019 yang diselenggarakan oleh BPBD Tangerang Selatan pada hari Jumat 26 April 2019. Apel dilaksanakan di Tandon Ciater dan diikuti oleh dinas serta organisasi terkait.
Pengurus Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) 08 Tangsel, siap ikut andil membantu kelancaran arus mudik maupun arus balik nantinya di wilayah Kota Tangsel, dengan membuka posko komunikasi (Bankom) di empat titik.
Pada hari Sabtu 9 Februari 2019 telah dilaksanakan Rapat Kerja Tahun 2019 RAPI Wilayah 3008 Kota Tangerang Selatan bertempat di Gedung Juang PGRI, Pamulang, Tangerang Selatan yang diikuti oleh Pengurus Wilayah, Pengurus Lokal, anggota, calon anggota dan simpatisan RAPI Wilayah 3008 Kota Tangerang Selatan.
© 2018 - RAPI Wilayah 3008 Kota Tangerang Selatan